Monday, December 9, 2013

Sendang Biru-Pulau Sempu

Malang,  4 Agustus 2013

Menjelang Lebaran kali ini liburnya agak panjang, pulkam lebih awal, Nuril n Keluarga sudah sampai di Sumberpucung lebih dulu, jadi kepikiran pingin cepet-2 pulang, couse temen ngobrol sudah menunggu dirumah.
Sambil ngobrol ada saja kerjaan yang dilakukan Seterika (pekerjaan wajib) yang nggak bisa digantikan mesin apapun.
Desember tahun lalu tepat tgl. 16 saat itu ada rencana ke P Sempu, karena bertepatan dengan Ultah Nuril, tapi semua rencana gagal, karena tanggal yang sangat dibanggakan ( 12- 12 -2012 ) orang lain justru menjadi sangat membuat semua keluarga saya bingung, sedih karena Bapak sakit.
Alkhamdulillah semua sudah berlalu dan menjelang Lebaran sudah sehat bisa berjalan dengan normal Alkhamdulillah Ya Allah...
Berangkat sekitar jam 9.00 dari rumah ....meluncur lewat Kepanjen ke arah Pagak sampai ke arah Sumbermanjing bingung.......karena ada pertigan yang tidak ada petunjuk arahnya.  . . . .  malu bertanya sesat di jalan. . .betul kata pepatah.....akhirnya tanya juga. .  belok kanan belok kiri. . .  sampai diperbukitan banyak tikungan tajam..... huftt harus hati-2 karena jalannya agak sempit. . .Tanjakan demi tanjakan berhasil di lalui . .  Pas pada ketinggian/bukit terlihat Jembatan kearah Pantai Goa Cina.... indah banget pemandangannya Hmmmm tapi nggak sempat mengabadikan (kecewa.com) yang namanya penumpang harap nurut sama driver . . .. . .Menjelang Pantai Sendang Biru . .  ada petunjuk arah kiri ke Pantai Goa Cina dan tidak sampai 1 Km ada lagi petunjuk belok kiri ada panatai TAMBAN, karena tujuan saya adalah Pulau Sempu..... ya lurus aja sesuai tujuan dari semula

No comments: